KELUAR DARI AKU
Zona
nyamanku sudah usang
Aku
ingin keluar dari bayang-bayang lama
Menjadi
pikiranku sendiri
Menarik
diriku sendiri dengan caraku
Namun
akan kusediakan bekal
Untuk
mereka yang kuabaikan nanti
Akan
lebih sulit menjadi diri sendiri seperti mimpiku
Jika
terlalu banyak impian orang lain yang membebani
Bukannya
durhaka
Karena
tak kubiarkan ubi jalar menemani
Setidaknya
nasi berkualitas yang mereka makan
Saat
aku sibuk membangun diriku sendiri
Comments
Post a Comment